Manajemen Sumber Daya Manusia

Sampul Depan
PT Inovasi Pratama Internasional, 15 Jun 2022 - 162 halaman
Dalam buku Manajemen Sumber Daya Manusia ini, memuat banyak sekali informasi mengenai manajemen sumber daya manusia dari sudut pandang peneliti dan juga dari beberapa sudut pandang para peneliti terdahulu dipadukan dengan kondisi yang ada tentang manajemen sumber daya manusia saat ini. Informasi-informasi yang ada dalam buku ini mengupas teori-teori untuk lebih mengenal dan memahami tentang manajemen sumber daya manusia secara menyeluruh, diawali dari materi mengenai pengertian sumber daya manusia, dan manajemen strategi dan diakhiri dengan materi audit sumber daya manusia. Buku ini tidak hanya memberikan penjelasan secara teori akan tetapi juga menjelaskan dalam beberapa bentuk gambar sehingga membantu memudahkan dalam mencerna materi lewat visualisasi gambar sehingga tidak terlalu rumit untuk dipahami oleh pembacanya. Buku ini disajikan dalam kalimat yang jelas yang bersumber dari teori-teori dari para peneliti.

Tentang pengarang (2022)

Dr. Cia Cai Cen adalah seorang Dosen

Informasi bibliografi