Api Sejarah 2

Sampul Depan
Surya Dinasti, 15 Jan 2017 - 636 halaman

API SEJARAH 1 dan 2, menuturkan kembali juang jihad melancarkan perlawanan bersenjata terhadap penjajah Barat Kerajaan Katolik Portugis dan Kerajaan Protestan Belanda. Dan kerja keras para Ulama Warosatul Ambiya bersama Santri membangun kesatuan dan persatuan membela negara RI Proklamasi 17 Agustus 1945. Ulama dan Santri bersama pemerintah dan TNI menumpas Kudeta PKI. Membubarkan RIS dan menegakkan NKRI 17 Agustus 1950. 

Dengan melalui Partai Politik Islam Indonesia Masjumi, mengesahkan Lambang Negara Garuda Pantjasila (1950) dan menyelenggarakan Pemilu DPR dan Konstituante (1955). Ulama dan Santri tidak pernah absen dalam perjalanan Sejarah Bangsa dan Negara, hingga hari ini 

 

Isi

Bagian 1
31
Bagian 2
34
Bagian 3
37
Bagian 4
74
Bagian 5
87
Bagian 6
113
Bagian 7
119
Bagian 8
121
Bagian 16
266
Bagian 17
285
Bagian 18
296
Bagian 19
297
Bagian 20
351
Bagian 21
377
Bagian 22
396
Bagian 23
455

Bagian 9
123
Bagian 10
164
Bagian 11
167
Bagian 12
181
Bagian 13
205
Bagian 14
215
Bagian 15
222
Bagian 24
457
Bagian 25
495
Bagian 26
513
Bagian 27
542
Bagian 28
556
Bagian 29
573
Hak Cipta

Istilah dan frasa umum

Tentang pengarang (2017)

Prof. Ahmad Mansur Suryanegara merupakan Guru Besar sejarah dari Universitas Padjajaran Bandung. Sejarah tidak bisa dilepaskan dari kehidupannya semenjak muda sudah mengeluti dan mencintai mata pelajaran Sejarah.Sosok yang menyatakan “Bila sejarawan mulai membisu hilanglah kebesaran masa depan generasi bangsa” ini penuh dengan aktivitas mengajar dan berorganisasi terutama organisasi keislaman yang beliau dirikan atau terlibat diantaranya Pendiri Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah, Jawa Barat
Pendiri Himpunan Mahasiswa Sejarah, UNPAD Pendiri Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia, Jawa Barat

Beliau produktif menulis bahkan terarsip dengan baik untuk ratusan tulisan artikel yang dimuat di media massa. Selain itu buku-buku karya tulis beliau diantaranya Islam Untuk Disiplin Ilmu Sejarah. Departemen Agama RI. Direktorat Jenderal Pembinaan Kelembagaan Agama Islam. Direktorat Pembinaan Perguruan Tinggi Agama Islam. 1986.
Menemukan Sejarah. Wacana Pergerakan Islam Di Indonesia. Mizan. Bandung,
Muharam 1416 H/Juni 1995 M.
Pemberontakan Tentara Pembela Tanah Air - Peta di Cileunca Pangalengan Bandung
Selatan. Yayasan Wira Patria Mandiri. Jakarta. 1996.
Amerika Serikat Menolak Presiden Wanita. Darul Falah. Jakarta. Jumadil Tsani
1420 H/Oktober 1999 M.
Al-Qur’an dan Kelautan. Sejarah Maritim yang Terlupakan. Yayasan Swarna Bhumi.
Jakarta, 2000 M.



Informasi bibliografi